Memilih Universitas Muhammadiyah Malang? Kenapa tidak?
Universitas Muhammadiyah Malang merupakan kampus swasta yang berdiri sejak tahun 1964 dan terletak di antara Kota dan Kabupaten Malang. Malang yang mempunyai suasana sejuk membuat kota ini cocok untuk belajar dan menjadi kota pendidikan karena memiliki sekitar 80 kampus.
Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) telah berkembang menjadi salah sati perguruan tinggi swasta terkemuka di Indonesia. UMM telah menerima akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) untuk sebágian besar program studi yang ditawarkan. Menawarkan berbagai program studi di tingkat sarjana, magister dan doktor membuat UMM dilirik oleh masyarakarat Indonesia yang heidak melanjutkan pendidikan.
Selain itu, Universitas Muhammadiyah Malang aktif dalam pengembangan dan inovasi dengan melakukan berbagai kegiatan riset dan pengabdian kepada masyarakat. UMM juga aktif tertibat dalam berbagai proyek dan inisiatif untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan kontribusi sosialnya. Dengan berbagai kegiatan yang diikuti, membuat UMM telah meraih berbagai prestasi di tingkat national dan Internasional, back dalam biding akademis maupun non-akademis.
Komentar
Posting Komentar