4 usaha yang dimiliki UMM
Selain berfokus pada dunia pendidikan, Universitas Muhammadiyah Malang juga memiliki unit saha untuk membantu memfasilitasi pelajar dan mayarakat sekitar. 4 unit usaha yang dimiliki UMM yakni:
1. Rays UMM Hotel
Hotel yang menghadap kota dan terletak di sekitar wilayah kampus 3 UMM ini menawarkan kamar-kamar yang nyaman. Hotel ini berjarak 10 menit dari Masjid Baitul Makmur Sengkaling di Malang. Hotel ini akan memanjakan para tamu dengan menawarkan berbagai paket kamar dengan fasilitas yang berbeda. Para tamu akan menikmati sarapan dan akses kolam renang selama mereka menginap.
2. Rumah Sakit UMM
Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang berdiri dan mulai beroperasi sejak Agustus 2013 dibawah kepemilikan Universitas Muhammadiyah Malang. Dengan visi mewujudkan rumah sakit pilihan masyarakat dalam pelayanan kesehatan yang bermutu, memberikan hak terhadap pasien dan keluarga serta merespon setiap kritikan yang diberikan. Dengan mengembangkan SDM dan teknologi, RS UMM memiliki fasilitas medis yang unggul.
3. UMM Bookstore
Bookstore yang di miliki UMM diresmikan pada tanggal 21 Agustus 2005 sebagai salah satu bisnis yang dibangun oleh Universitas Muhammadiyah Malang. UMM Bookstore mental berbagai jenis buku, termasuk buku-buku yang diterbitkan oleh UMM Press. Selain itu, Bookstore UMM juga menyediakan berbagai perlengkapan dan alat tulis sekolah maupun kantor.
4. Sengkaling Kuliner
Komentar
Posting Komentar